Camat Singingi Hilir Buka Pelatihan Budi Daya Ikan Nila dan Gurame

Camat Singingi Hilir Buka Pelatihan Budi Daya Ikan Nila dan Gurame

Smallest Font
Largest Font

Sungai Buluh – Mataexpose.co.id.     yang dilakukan Pj. Kepala Desa Sungai Buluh, Ns. Euis Kurniati, S. Kep. dalam menambah pengetahuan warganya patut diapresiasi.

Bekerjasama dengan Dinas Perikanan Kabupaten Kabupaten Kuantan Singingi memberikan pendidikan dan pelatihan Budidaya Ikan Nila dan Gurame secara resmi dibuka oleh Camat Ns. Andhi Syamsul, S. Kep. di Gedung Serbaguna Desa Sungai Buluh pada Jum’at (21/6/2024) pagi.

“Dengan dibukanya pendidikan dan pelatihan Budidaya ikan ini, mudah-mudahan dapat memberi manfaat bagi kita semua baik di Kecamatan, Desa, keluarga dan sebagainya, ini juga merupakan suatu bentuk ketahanan pangan yang harus dikembangkan oleh masyarakat itu sendiri”ucap Camat Andhi.

"Mudah-mudahan program ini berjalan dengan baik dan terus berjalan kedepannya , kami dari pihak kecamatan akan terus mendukung program-program positif yang ada di desa" tutup Camat.

Editors Team
Daisy Floren